Janji Allah Pasti Digenapi
Allah telah berjanji kepada Abraham bahwa Ia akan memberkati Abraham dengan banyak keturunan. Begitu banyaknya keturunan Abraham, sampai-sampai tidak dapat dihitung lagi. Sama seperti pasir di laut dan bintang-bintang di langit. Janji Allah begitu baik dan luar biasa!