Kibrot-Taawa
Apa yang akan terjadi jika pada hari ini tiba-tiba turun hujan uang dari atas? Banyak orang akan berlomba-lomba untuk mengumpulkan sebanyak-banyaknya uang yang jatuh tersebut. Mungkin akan terjadi sebuah kekacauan karena orang-orang akan menjadi rakus dan tidak memedulikan keadaan orang lain di sekitarnya. Di dalam Alkitab, ternyata kita dapat menemukan peristiwa serupa.